Advertise

KABAR RASIKA

Pekan Raya Kajen Kembali Hadir Semarakkan Hari Jadi Kabupaten Pekalongan

Pekan Raya Kajen Kembali Hadir Semarakkan Hari Jadi Kabupaten Pekalongan

Pekan Raya Kajen Kembali Hadir Semarakkan Hari Jadi Kabupaten Pekalongan

(Foto : IST)

KAJEN – Event Pekan Raya Kajen dari tahun ke tahun selalu mendapat antusias dari masyarakat. Dari 166 stan yang dipersiapkan, semuanya telah terisi tenant dari lokal Pekalongan serta luar daerah seperti, Pemalang, Tegal, Batang, Kebumen, Wonosobo, Demak, Boyolali, Yogyakarta , Gunung kidul, Ngawi, Jakarta Semarang, Magelang, Sukoharjo, Banjarnegara,Kalimantan.

Pekan Raya Kajen 2023 diharapkan dapat menjadi salah satu pemantik geliat ekonomi di Kabupaten Pekalongan setelah beberapa tahun kemarin para pelaku usaha kecil menengah kembang kempis akibat pandemi Covid-19. Untuk itu tema PRK tahun ini adalah ” UMKM Melaju Kabupaten Pekalongan Maju “.

Peserta PRK tahun ini lebih bervariatif dibanding sebelumnya, dari mulai Kuliner, Mebeler, elektronik, otomotif, Fashion, Perbankan, Arena Permainan, serta sejumlah instansi dan OPD Kabupaten Pekalongan. Acara akan digelar dari tanggal 22 sampai 27 Agustus.Pembukaan dilaksanakan pada Selasa, 22 Agustus, pukul 15.00 – selesai oleh Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq.

Sejumlah acarapun juga telah dipersiapkan termasuk mendatangkan artis ternama diantaranya Heydi Ibrahim “Power Slave”, Sallsa Bintan, Bianca Shakila serta Lala Widy. Pekan Raya Kajen 2023 menjadi sentral keramaian pada rangkaian acara Hari Jadi kabupaten Pekalongan yang ke-401.

Resepsi Hari Jadi yang biasanya diselenggarakan di depan pendopo, tahun ini di panggung Pekan Raya Kajen. Harapannya, dengan keramaian yang tersentral ini bisa menambah daya tarik masyarakat agar berkunjung dan berdampak terhadap angka transaksi selama perhelatan Pekan Raya Kajen tahun ini.

Tag :

BACA JUGA :

istritni
Tangkal Hoaks! BPJS Kesehatan Sosialisasikan JKN kepada Istri Purnawirawan TNI di Pemalang
pegawaibpjsss
Pegawai BPJS Kesehatan Ini Rasakan Sendiri Manfaat JKN Saat Anaknya Sakit
monitoringgggggg
Monitoring dan Evaluasi Rutin BPJS Kesehatan Pekalongan Perkuat Peran Kader JKN
mppkabpkl
BPJS Kesehatan Kenalkan Mobile JKN dan WhatsApp Pandawa ke ASN Pemkab Pekalongan

TERKINI

IMG-20260127-WA0009
Tiga Pemuda di Talun Diamankan, Diduga Terlibat Peredaran Bibit Tembakau Sintetis
KAJEN – Tiga pemuda di Kecamatan Talun, Kabupaten Pekalongan, diamankan aparat kepolisian setelah diduga terlibat dalam peredaran narkotika jenis serbuk bibit tembakau sintetis (sinte). Penindakan dilakukan...
IMG-20260127-WA0007
Mobil Operasional PLN Terjun ke Jurang 160 Meter di Lebakbarang, Tertimpa Longsor
LEBAKBARANG – Sebuah mobil operasional milik PLN Cabang Kajen terjun ke jurang sedalam sekitar 160 meter di Dukuh Krandegan, Desa Mendolo, Kecamatan Lebakbarang, Kabupaten Pekalongan, Selasa (27/1/2026)....
IMG-20260127-WA0000
Jalan Wonopringgo–Sedayu Sempat Lumpuh Akibat Pohon Tumbang
WONOPRINGGO – Akses Jalan Raya Wonopringgo–Sedayu sempat lumpuh total setelah sebuah pohon besar tumbang dan menutup seluruh badan jalan akibat hujan deras disertai angin kencang, Senin (26/1/2026) malam. Peristiwa...
IMG-20260126-WA0000
Rapikan Kabel WiFi Berujung Petaka, Dua Pemuda Tersengat Listrik
KAJEN – Nasib nahas menimpa dua pemuda di Kecamatan Kandangserang, Kabupaten Pekalongan. Keduanya harus dilarikan ke rumah sakit setelah tersengat arus listrik tegangan tinggi saat mencoba merapikan kabel...
IMG-20260124-WA0009
Hujan Deras, Tiga Wilayah di Kedungwuni Terendam Banjir hingga 50 Sentimeter
KEDUGWUNI – Curah hujan tinggi yang mengguyur Kabupaten Pekalongan mengakibatkan banjir di sejumlah wilayah Kecamatan Kedungwuni, Jumat (23/1/2026). Hingga sore hari, genangan air masih merendam permukiman...
Muat Lebih

POPULER

IMG-20260127-WA0000
Jalan Wonopringgo–Sedayu Sempat Lumpuh Akibat Pohon Tumbang
WhatsApp Image 2026-01-23 at 11.52
TPA Bojonglarang Kajen Longsor
WhatsApp Image 2026-01-21 at 12.29
DKPP Pekalongan Salurkan 33 Alsintan ke Kelompok Tani