Advertise

KABAR RASIKA

Kabupaten Pekalongan Raih Juara II PDSD

Kabupaten Pekalongan Raih Juara II PDSD

Kabupaten Pekalongan Raih Juara II PDSD

KAJEN – Pemerintah Kabupaten Pekalongan menerima penghargaan Pemetaan Daya Saing Daerah (PDSD) dari Pemprov Jateng, Senin (19/12/2022). Penghargaan diraih Kategori Faktor Penguat diterima langsung oleh Bupati Pekalongan Fadia Arafiq di Gedung Graha Bakti Semarang.

Adapun penghargaan PDSD diberikan kepada 14 daerah oleh Pemerintah Provinsi Jawa Tengah diantaranya kategori sumber daya manusia, kategori faktor penguat, kategori ekosistem inovasi dan kategori pasar. Pemkab Pekalongan meraih juara dua dengan kategori faktor penguat.

Penghargaan diberikan secara langsung oleh Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen kepada Bupati Pekalongan Fadia Arafiq.

Adapun Pemetaan Daya Saing Daerah sangat diperlukan guna mengukur potensi, capaian kinerja, dan tahapan yang perlu dilakukan oleh daerah. Untuk Pemkab Pekalongan menyambut baik inisiatif yang dilakukan oleh Bappeda Provinsi Jawa Tengah bersama BRIN (Badan Riset dan Inovasi Nasional) terkait hal tersebut.

Dengan PDSD, positioning Pemkab Pekalongan dengan daerah lain dapat digambarkan secara jelas sesuai dengan indikator daya saing daerah, guna perbaikan pembangunan di masa mendatang.

“Alhamdulillah, pada tahun 2022 ini Kabupaten Pekalongan menerima penghargaan sebagai Juara 2 Faktor Penguat,” terang Bupati Pekalongan Fadia Arafiq usai menerima penghargaan.

Perlu diketahui bahwa tahapan pembangunan Kabupaten Pekalongan saat ini berada pada fase Efficiency Driven. Hal ini berarti perekonomian di Kabupaten Pekalongan mulai berbenah dengan sistem, serta sumber daya alam tidak lagi menjadi penggerak utama. Kemudian dalam tahapan ini sektor jasa tumbuh dengan baik.

“Semoga hasil PDSD 2022 ini dapat kami jadikan sebagai salah satu referensi dalam menyusun langkah-langkah kebijakan sesuai dengan kelebihan dan kekurangan daerah. Sehingga berimplikasi pada peningkatan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Pekalongan,” harapnya. (GUS)

Tag :

BACA JUGA :

Gambar WhatsApp 2024-11-19 pukul 18.09
Logistik Pilkada 2024 Mulai Didistribusikan
W
Sering Rawat Inap, Program JKN Jadi Penyelamat Anak Tanti
s
Mengenal JKN Lebih Dekat, SMA Negeri 1 Batang Kunjungi BPJS Kesehatan Pekalongan dalam Program P5
PWI 1
PWI Kab. Pekalongan Sukses Gelar Konfercab. Ke-3

TERKINI

SUMAR 2
Tak Netral di Pilkada, TNI/Polri dan Pejabat Daerah Bisa Dipidana
KAJEN – Mahkamah Konstitusi (MK) baru saja mengeluarkan putusan penting yang mengatur sanksi pidana bagi pejabat daerah, anggota TNI, dan Polri yang terbukti tidak netral dalam pilkada. Putusan MK...
BOLONE 1
Bolone Mase Kab. Pekalongan Dukung Fadia - Sukirman dan Luthfi - Yasin
KAJEN – Ratusan relawan yang tergabung dalam Bolone Mase Kabupaten Pekalongan secara penuh memberikan dukungan untuk kemenangan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Fadia – Sukirman dan Pemilihan...
Gambar WhatsApp 2024-11-19 pukul 18.09
Logistik Pilkada 2024 Mulai Didistribusikan
KRAKSAAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pekalongan mulai melakukan distribusi logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada);2024 ke 19 Kecamatan, Rabu (20/11/2024) dari gudang logistik di Karanganyar. Pelepasan...
W
Sering Rawat Inap, Program JKN Jadi Penyelamat Anak Tanti
Rasika Pekalongan, Sudah lebih dari belasan kali Muhammad Al Fatih (5) harus dibawa ke rumah sakit dalam tiga tahun terakhir. Dia didiagnosa mengalami infeksi paru-paru dan asma, namun seluruh biaya ditanggung...
s
Mengenal JKN Lebih Dekat, SMA Negeri 1 Batang Kunjungi BPJS Kesehatan Pekalongan dalam Program P5
Rasika Pekalongan, SMA Negeri 1 Batang mengadakan kunjungan edukatif ke Kantor BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan sebagai bagian dari Program Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Kegiatan ini...
Muat Lebih

POPULER

BOLONE 1
Bolone Mase Kab. Pekalongan Dukung Fadia - Sukirman dan Luthfi - Yasin
Gambar WhatsApp 2024-11-19 pukul 18.09
Logistik Pilkada 2024 Mulai Didistribusikan
RICUH
Ricuh di Debat Publik, Eran : Saya Tidak Pernah Melakukan Pemukulan
PWI 1
PWI Kab. Pekalongan Sukses Gelar Konfercab. Ke-3
WhatsApp Image 2024-06-05 at 15.09
Menyusut, Segini Perkiraan Jumlah TPS untuk Pilkada Kabupaten Pekalongan 2024