Advertise

KABAR RASIKA

Harga BBM Naik, Polres Pekalongan Patroli di SPBU

Harga BBM Naik, Polres Pekalongan Patroli di SPBU

Harga BBM Naik, Polres Pekalongan Patroli di SPBU

Kajen – Mengawal kebijakan kenaikan harga BBM yang ditetapkan oleh Pemerintah beberapa hari lalu, Sabtu (3/8/2022), jajaran Polres Pekalongan terus meningkatkan kegiatan patroli ke SPBU, sebagai antisipasi adanya kerawanan keamanan pasca kenaikan BBM.

Selain itu kegiatan patroli sebagai upaya pengecekan ketersediaan BBM disejumlah SPBU yang ada di wilayah hukum Polres Pekalongan.

Kapolres Pekalongan AKBP Dr. Arief Fajar Satria, S.H., S.I.K., M.H , menjelaskan jajaran Polres Pekalongan dalam mengantisipasi pasca kenaikan harga BBM terus melakukan pemantauan di sejumlah SPBU yang ada di wilayahnya, hal ini terkait dengan kenaikan harga BBM.

“Kegiatan patroli sebagai bentuk kehadiran Polisi ditengah masyarakat. Selain untuk menciptakan rasa aman masyarakat, hal juga untuk mencegah terjadinya penyalahgunaan BBM.” ucapnya.

Dan untuk menindaklanjuti perintah pimpinan, Polsek Jajaran juga ikut terjun langsung dalam melaksanakan pemantauan di sejumlah SPBU di wilayahnya.

“Di situ Personil Polsek maupun para Anggota Bhabinkamtibmas juga di tempatkan di tiap- tiap SPBU di wilayahnya masing-masing sesuai arahan pimpinan guna terciptanya situasi yang aman dan kondusif.” Ujarnya.

Patroli dilakukan untuk mencegah oknum-oknum yang sengaja memanfaatkan situasi kenaikan harga BBM untuk keuntungan pribadinya, dan mencegah hal-hal yang dapat menggangu kamtibmas, seperti penimbunan BBM. Sejauh ini, situasi kamtibmas di wilayah tetap aman dan terkendali pasca
kenaikan harga BBM

Dari hasil patroli yang dilakukan oleh jajaran Polres Pekalongan, tidak ada temuan ganguan kemanan pasca kenaikan harga BBM. Selain itu tercukupi ketersedian BBM di SPBU yang ada di Pekalongan, seperti pertalite dan pertamax yang mengalami kenaikan harga.

Seperti diketahui bersama bahwa Pemerintah telah menaikan harga BBM Subsidi dan non subsidi, yakni Pertalite dari Rp7.650 perliter menjadi Rp10 ribu per liter. Solar dari Rp5.150 per liter menjadi Rp6.800 perliter.

Selain itu, harga BBM non-subsidi seperti Pertamax ikut mengalami kenaikan dari Rp12.500 per liter menjadi Rp14.500 per liter.

Sumber : Humas Polres Pekalongan

Tag :

BACA JUGA :

IMG-20241026-WA0034
Polres Pekalongan Sidak Ruang Tahanan
ya
BPJS Kesehatan Gelar Sertifikasi Kompetensi untuk Tingkatkan Layanan Faskes Mitra
WhatsApp Image 2024-10-24 at 10.35
Warung Makan dan Toko Jual Miras di Razia Polisi
JOTA JOTI 4
ORARI dan Kwartir Cabang Pekalongan Gelar Jota Joti

TERKINI

IMG-20241026-WA0034
Polres Pekalongan Sidak Ruang Tahanan
KAJEN – Guna memastikan kondisi dan keamanan penjaga ruang, Kasat Samapta AKP Suhadi, SH bersama Kasi Propam AKP Mustajab, Kasat Tahti Iptu Daryanto, SH dan sejumlah sore Polres Pekalongan lainnya melakukan...
IMG-20241025-WA0009
Sempat Tiga Hari Hilang, Nenek di Petungkriyono Ditemukan Meninggal
PETUNGKRIYONO – Seorang nenek warga Desa Tlogohendro Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan yang dikabarkan hilang 3 hari ditemukan meninggal di sungai. Peristiwa tersebut dibenarkan oleh Kapolsek...
ya
BPJS Kesehatan Gelar Sertifikasi Kompetensi untuk Tingkatkan Layanan Faskes Mitra
Rasika Pekalongan. Dalam upaya meningkatkan kualitas layanan dan kompetensi petugas fasilitas kesehatan, BPJS Kesehatan menyelenggarakan kegiatan pembelajaran service quality dan sertifikasi kompetensi...
WhatsApp Image 2024-10-24 at 10.35
Warung Makan dan Toko Jual Miras di Razia Polisi
KAJEN – Sebuah toko di Kesesi dan 2 warung makan di wilayah Sragi, Kabupaten Pekalongan terkena razia miras yang digelar oleh Polres Pekalongan. Toko dan warung tersebut disinyalir menjual miras. Hasilnya...
RAM 1
Polres Pekalongan & Dishub Laksanakan Ramcek
KAJEN – Satlantas Polres Pekalongan melaksanakan giat Ram Cek kendaraan di garasi ZIFA Trans bersama dinas perhubungan Kabupaten Pekalongan guna memastikan kelayakan kendaraan bus sudah layak beroperasi...
Muat Lebih

POPULER

WhatsApp Image 2023-03-21 at 16.43
SPBU Diresmikan, Rest Area 338A Siapkan Konsep One Stop Service
WhatsApp Image 2024-08-29 at 19.13
Ribuan Pendukung Iringi Fadia - Sukirman Daftar ke KPU
PASAR 2
Pedagang Minta Usut Tuntas Korupsi Blok F Pasar Kedungwuni
RIS 1
4 Partai Gabung Dengan "Riswadi - Amin"
haji-umar
Ngobras Bersama Haji Umar Group