Advertise

KABAR RASIKA

Gedung Poned Puskesmas Kandangserang di Resmikan

Gedung Poned Puskesmas Kandangserang di Resmikan

Gedung Poned Puskesmas Kandangserang di Resmikan

KAJEN – Pelayanan Obstetri Neonatal Emergensi DasarĀ (PONED) di Kandangserang telah diresmikan oleh Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq, Rabu (28/12/2022). Gedung ini nantinya berfungsi untuk menunjang mutu pelayanan kesehatan gratis dan menekan Angka Kematian Ibu (AKI).

Dalam peresmian secara simbolis oleh Bupati Pekalongan Fadia Arafiq dengan menandatangani prasasti. Kemudian dilanjutkan dengan peninjauan ruang pelayanan Ibu melahir dan bayi baru lahir. Dalam kesehatan itu, pasien Ibu ibu yang hendak melahirkan dan sudah melahirkan di Poned mendapat hadiah langsung dari Bupati Pekalongan.

Bupati Pekalongan Fadia Arafiq menyampaikan adanya penambahan fasilitas Puskesmas Kandangserang ini Insya Allah pelayanan kesehatan akan lebih maksimal. Khususnya juga para kepala desa yang biasanya mungkin paling repot dengan masyarakat kalau ada masalah paling terdepan harus bisa membantu, dengan adanya Puskesmas rujukan ini lebih mudah lebih gampang.

“Berarti kita tinggal tingkatkan bagaimana khususnya tenaga medis, dokternya harus benar-benar ada. Jangan sampai ada masyarakat akan rawat inapnya, namun tidak ada dokternya. Untuk itu harus ada dokternya standby. Juga harus siap pelayanan kesehatannya serta maksimal, ” katanya.

Kepala Puskesmas Kandangserang, Sulistiyo Aji, menyampaikan secara nasional kesehatan ibu dan anak merupakan kelompok rentan. Terutama kesehatan pada ibu hamil ibu bersalin dan bayi masa kelahiran. Hal ini ditandai dengan masih adanya angka kematian itu maupun angka kematian bayi.

“Berdasarkan data Kandangserang pada Tahun 2022 angka kematian ibu sampai hari ini alhamdulillah zero kasus Ibu. Jadi Alhamdulillah tidak ada kasus kematian ibu namun masih ada angka kematian bayi masih ada tiga kasus. Data tersebut menunjukkan bahwa derajat kesehatan masyarakat khususnya ibu dan anak masih merupakan permasalahan di wilayah Kecamatan Kandangserang, “terangnya.

Adapun upaya-upaya yang telah dilaksanakan dari Puskesmas adalah pelayanan ANCĀ (Antenatal Care) standar pelayanan pertolongan. Kemudian fasilitas persalinan pendampingan ibu hamil kolaborasi rujukan melakukan, audit materi natal baik internal maupun sosial.

Sementara seorang pasien, Zumrotun yang baru melahirkan satu hari lalu mengaku dengan adanya Gedung baru pelayanan lebih baik karena ruangan luas dan medis ramah.
“Pelayanan bagus saya baru saja kemarin melahirkan anak kedua, ” ungkap ibu rumah tanggal asal Desa Trajumas Kecamatan Kandangserang.

Peresmian dihadiri oleh Asisten 1 dan 2, Kadinkes, OPD, Muspika, Kades se-Kecamatan Kandangserang dan Ibu PKK. (GUS)

Tag :

BACA JUGA :

Gambar WhatsApp 2024-11-19 pukul 18.09
Logistik Pilkada 2024 Mulai Didistribusikan
W
Sering Rawat Inap, Program JKN Jadi Penyelamat Anak Tanti
s
Mengenal JKN Lebih Dekat, SMA Negeri 1 Batang Kunjungi BPJS Kesehatan Pekalongan dalam Program P5
PWI 1
PWI Kab. Pekalongan Sukses Gelar Konfercab. Ke-3

TERKINI

SUMAR 2
Tak Netral di Pilkada, TNI/Polri dan Pejabat Daerah Bisa Dipidana
KAJEN – Mahkamah Konstitusi (MK) baru saja mengeluarkan putusan penting yang mengatur sanksi pidana bagi pejabat daerah, anggota TNI, dan Polri yang terbukti tidak netral dalam pilkada. Putusan MK...
BOLONE 1
Bolone Mase Kab. Pekalongan Dukung Fadia - Sukirman dan Luthfi - Yasin
KAJEN – Ratusan relawan yang tergabung dalam Bolone Mase Kabupaten Pekalongan secara penuh memberikan dukungan untuk kemenangan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Fadia – Sukirman dan Pemilihan...
Gambar WhatsApp 2024-11-19 pukul 18.09
Logistik Pilkada 2024 Mulai Didistribusikan
KRAKSAAN ā€“ Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pekalongan mulai melakukan distribusi logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada);2024 ke 19 Kecamatan, Rabu (20/11/2024) dari gudang logistik di Karanganyar. Pelepasan...
W
Sering Rawat Inap, Program JKN Jadi Penyelamat Anak Tanti
Rasika Pekalongan, Sudah lebih dari belasan kali Muhammad Al Fatih (5) harus dibawa ke rumah sakit dalam tiga tahun terakhir. Dia didiagnosa mengalami infeksi paru-paru dan asma, namun seluruh biaya ditanggung...
s
Mengenal JKN Lebih Dekat, SMA Negeri 1 Batang Kunjungi BPJS Kesehatan Pekalongan dalam Program P5
Rasika Pekalongan, SMA Negeri 1 Batang mengadakan kunjungan edukatif ke Kantor BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan sebagai bagian dari Program Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5). Kegiatan ini...
Muat Lebih

POPULER

BOLONE 1
Bolone Mase Kab. Pekalongan Dukung Fadia - Sukirman dan Luthfi - Yasin
Gambar WhatsApp 2024-11-19 pukul 18.09
Logistik Pilkada 2024 Mulai Didistribusikan
RICUH
Ricuh di Debat Publik, Eran : Saya Tidak Pernah Melakukan Pemukulan
PWI 1
PWI Kab. Pekalongan Sukses Gelar Konfercab. Ke-3
WhatsApp Image 2024-06-05 at 15.09
Menyusut, Segini Perkiraan Jumlah TPS untuk Pilkada Kabupaten Pekalongan 2024