Advertise

KABAR RASIKA

Sebuah Kost Jadi Gudang Ciu dan Arak

Sebuah Kost Jadi Gudang Ciu dan Arak

Sebuah Kost Jadi Gudang Ciu dan Arak

KAJEN – Sat Samapta Polres Pekalongan berhasil mengamankan puluhan botol arak dan ciu dalam operasi pekat yang digelar pada Kamis (19/09). Operasi ini dalam rangka meminimalisir berbagai gangguan kamtibmas dengan sasaran penegakan hukum terhadap peredaran minuman keras. Selain itu, kegiatan tersebut dalam rangka mendukung kondusifitas keamanan di wilayah hukum Polres Pekalongan.

Kapolres Pekalongan AKBP Doni Prakoso Widamanto, S.I.K melalui Kasat Samapta AKP Suhadi, S.H mengungkapkan, pihaknya dalam kesempatan tersebut menyasar tempat kos dan juga rumah yang disinyalir menjual miras.

“Sasaran kami adalah peredaran miras, dan kali ini di tempat kos dan juga rumah yang berlokasi di Desa Nyamok, Kecamatan Kajen, kami berhasil mengamankan 600 ml arak Bali berjumlah 31 botol dan ciu murni 1 botol 1,5 liter,” ujarnya.

AKP Suhadi menerangkan, razia tersebut dilaksanakan guna menekan angka kriminalitas yang terjadi di wilayah hukum Polres Pekalongan.

“Razia ini dilakukan untuk menekan angka kriminalitas, karena minuman keras merupakan salah satu sumber penyebab terjadinya tindak pidana maupun tindakan-tindakan yang dapat menyebabkan masyarakat merasa tidak aman,” terangnya.

Kasat Samapta berharap, semoga upaya pihak Kepolisian ini mampu menekan angka kriminalitas dan mewujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

 

Sumber : Humas Polres Pekalongan

Tag :

BACA JUGA :

Gambar WhatsApp 2025-01-23 pukul 08.07
Satu Jasad Korban Longsor Petungkriyono Kembali Ditemukan
BOlO 1
Bolone Mase Pekalongan Tanggap Bencana
IMG-20250122-WA0013
PAN Kabupaten Pekalongan Bagikan Logistik dan Makanan Siap Santap di Wiradesa dan Wonokerto
IMG-20250121-WA0022
17 Jasad Korban Berhasil Dievakuasi dari Longsor Petungkriyono, 8 Orang Masih Dalam Pencarian

TERKINI

Gambar WhatsApp 2025-01-23 pukul 08.07
Satu Jasad Korban Longsor Petungkriyono Kembali Ditemukan
KAJEN – Ditengah cuaca gerimis dan berkabut, satu jenazah korban tewas akibat bencana tanah longsor di Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, kembali ditemukan oleh tim gabungan yang terdiri...
BOlO 1
Bolone Mase Pekalongan Tanggap Bencana
KAJEN – Bolone Mase Kabupaten Pekalongan ikut turun membantu membersihkan sisa material lumpur yang melanda di pemukiman warga. Hal ini sebagai bentuk aksi Bolone Mase dalam tanggap darurat yang...
IMG-20250122-WA0013
PAN Kabupaten Pekalongan Bagikan Logistik dan Makanan Siap Santap di Wiradesa dan Wonokerto
KAJEN – Banjir besar yang melanda Kabupaten Pekalongan sejak Senin (20/01/2025) malam menjadi isu nasional. Bencana longsor yang menelan korban jiwa puluhan orang terjadi di wilayah selatan. Sementara...
IMG-20250121-WA0022
17 Jasad Korban Berhasil Dievakuasi dari Longsor Petungkriyono, 8 Orang Masih Dalam Pencarian
PETUNGKRIYONO – Polres Pekalongan bersama dengan tim gabungan penanganan bencana longsor telah berhasil mengevakuasi 17 korban meninggal akibat longsor yang terjadi di Kecamatan Petungkriyono, Kab....
IMG-20250121-WA0020
Modus Pinjam Barang Malah Digelapkan
BOJONG – Tipu korban hingga puluhan juta rupiah, S alias Wawan (29th) warga Desa Sidorejo, Kecamatan Tirto, Kabupaten Pekalongan diamankan Polsek Bojong Polres Pekalongan, Sabtu (18/01/2025). Dalam aksinya...
Muat Lebih

POPULER

21 January 2025
cac
Dari Rawat Inap hingga Operasi, Program JKN Menyediakan Perlindungan Kesehatan bagi Pekerja dan Keluarga.Hadirkan Perlindungan Kesehatan untuk Pekerja dan Keluarga
IMG-20250118-WA0107
Tiga Pemancing Nyaris Hanyut Luapan Sungai Langkap
IMG-20250122-WA0013
PAN Kabupaten Pekalongan Bagikan Logistik dan Makanan Siap Santap di Wiradesa dan Wonokerto
IMG-20250121-WA0022
17 Jasad Korban Berhasil Dievakuasi dari Longsor Petungkriyono, 8 Orang Masih Dalam Pencarian
IMG-20250118-WA0105
Polisi Amankan Gerombolan Anak Punk