Advertise

Rabu, 23 April 2025|10:58:13

KABAR RASIKA

Polres Pekalongan Tangkap Pengedar Narkoba, Hasil Pengembangan Kasus Video Penganiayaan

Polres Pekalongan Tangkap Pengedar Narkoba, Hasil Pengembangan Kasus Video Penganiayaan

Polres Pekalongan Tangkap Pengedar Narkoba, Hasil Pengembangan Kasus Video Penganiayaan

Kajen – Polres Pekalongan melaksanakan konferensi pers terkait update penanganan perkara yang dilaporkan Brigadir DH dengan 5 tersangka dimana 2 sudah diamankan dan 3 lainnya masih dalam pencarian.

Kapolres Pekalongan AKBP Dr. Arief Fajar Satria, S.H., S.I.K., M.H menyampaikan tim yang telah dibentuk guna pengembangan kasus tersebut yang terdiri dari Sat Reskrim, Sat Intel, Sat Narkoba dan Propam, yang dipimpin langsung Wakapolres Kompol Sosiyanto, S.H., M.Si, Rabu (27/07) telah melaksanakan penggeledahan di lokasi tepatnya rumah saudara AS selaku adik ipar Brigadir DH.

“Dari penggeledahan tersebut, tim berhasil mengamankan barang bukti 13 butir Merlopam Lorazepam dan juga 1000 butir Heximer,” ujarnya.

Menurut AKBP Arief, Merlopam sendiri termasuk dalam kategori psikotropika menurut undang-undang nomor 5 tahun 1997, dimana ditemukan saat penggeledahan di rumah AS.

“Kasus ini berawal dari pembelian obat yang belum tersalurkan, setelah kita lakukan penggeledahan ternyada ada. Dan kita telah amankan saudara AS selanjutnya akan segera dilaksanakan proses penyidikan dan pengembangan,” tuturnya.

“Kita lakukan pemeriksaan terlebih dahulu atas kepemilikan 13 butir Merlopam Lorazepam dan juga Heximer 1000 butir,” tambahnya.

Lebih lanjut, Kapolres mengungkapkan bahwa yang bersangkutan diduga adalah pengedar. “Karena dari keterangan dari tersangka yang telah kita amankan yakni AF. Itu bermula dari pembelian obat yang sudah 2 minggu belum mendapatkan barang tersebut,” ujarnya.

Terkait dengan pengembangan kasus peredaran obat-obatan tersebut, AS digelandang ke Mapolres Pekalongan guna penyidikan lebih lanjut.

Tag :

BACA JUGA :

IMG-20250423-WA0002
Polisi dan Warga Kerja Bakti Bikin Jembatan Sementara di Lebakbarang
WhatsApp Image 2025-04-19 at 14.27
Marak Balap Liar di Sragi, Polres Pekalongan Turun Tangan
IMG-20250416-WA0004
Prabu Cup: Ajang Pencarian Bibit Atlet Silat Berprestasi di Kabupaten Pekalongan
IMG-20250415-WA0014
Maling Bonsai Dapat Salam Olahraga

TERKINI

IMG-20250423-WA0002
Polisi dan Warga Kerja Bakti Bikin Jembatan Sementara di Lebakbarang
LEBAKBARANG – Setelah beberapa waktu lalu jembatan penghubung Desa Pamutuh dan Desa Depok terputus, Polsek Lebakbarang bersama warga melakukan upaya pembuatan jembatan sementara. Selanjutnya pada Senin...
WhatsApp Image 2025-04-19 at 14.27
Marak Balap Liar di Sragi, Polres Pekalongan Turun Tangan
SRAGI – Petugas dari Kepolisian melaksanakan patroli penertiban balap liar di wilayah Sragi, Kabupaten Pekalongan, Sabtu (19/04/2025) dini hari. Kegiatan yang dilaksanakan sekitar pukul 01.00 wib tersebut...
IMG-20250416-WA0004
Prabu Cup: Ajang Pencarian Bibit Atlet Silat Berprestasi di Kabupaten Pekalongan
KAJEN – Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) Kabupaten Pekalongan menggelar kejuaraan pencak silat bertajuk Prabu Cup, yang diikuti oleh 431 atlet dari berbagai perguruan silat di GPU Kajen selama tiga...
IMG-20250415-WA0014
Maling Bonsai Dapat Salam Olahraga
KANGANYAR – Aksi tindak pidana pencurian terjadi di depan UPT perairan Jl. Karangsari Desa Karangsari, Kecamatan Karanganyar, Kabupaten Pekalongan pada Senin, 13 April 2025. Pada kasus pencurian tersebut,...
WhatsApp Image 2025-04-15 at 13.46
Sekretariat DPRD Kabupaten Pekalongan Resmi Pindah ke Eks Gedung Bersama di Kajen, Ini Alasannya
KAJEN – Pasca insiden kebakaran yang melanda gedung Sekretariat DPRD Kabupaten Pekalongan, aktivitas kesekretariatan resmi dipindahkan ke eks Gedung Bersama di Jalan Sindoro No. 1, Kajen. Langkah ini diambil...
Muat Lebih

POPULER

DURIAN DORO (1)
Kontes Durian Lokal di Festival Durian Doro
ya
BPJS Kesehatan Gelar Sertifikasi Kompetensi untuk Tingkatkan Layanan Faskes Mitra
WhatsApp Image 2024-08-29 at 19.13
Ribuan Pendukung Iringi Fadia - Sukirman Daftar ke KPU
WhatsApp Image 2024-02-20 at 06.39
Pemilu Damai, Bolone Mase : Terima Kasih Warga Pekalongan
WhatsApp Image 2022-09-29 at 12.42
Executive Karaoke Pekalongan, Tempat Karaoke Terbaik di Jalur Pantura