Advertise

KABAR RASIKA

DPRD Kabupaten Pekalongan Gelar Rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi Ke 400 Kabupaten Pekalongan

DPRD Kabupaten Pekalongan Gelar Rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi Ke 400 Kabupaten Pekalongan

DPRD Kabupaten Pekalongan Gelar Rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi Ke 400 Kabupaten Pekalongan

RASA SYUKUR – Ketua DPRD Kabupaten Pekalongan, Hj. Hindun memberikan potongan tumpeng kepada Bupati Pekalongan Fadia Arafiq dalam rapat Paripurna, Kamis (25/08/2022).

KAJEN – Bertepatan dengan Hari Jadi Kabupaten Pekalongan ke-400 yang jatuh tepat tanggal 25 Agustus 2022, Ketua DPRD Kabupaten Pekalongan, Hj. Hindun mengajak semua pihak untuk bersama-sama mewujudkan masyarakat Setara (sejahtera, merata, dan adil) serta berbudaya gotong royong.

Hal tersebut disampaikan Hj. Hindun pada Rapat Paripurna Istimewa Peringatan Hari Jadi Kab. Pekalongan ke-400 yang dilaksanakan di Gedung DPRD Kab. Pekalongan, Kamis (25/08/2022).

Dalam hal ini mengajak seluruh DPRD, komponen penyelenggara pemerintahan dan masyarakat menjadikan peringatan Hari Jadi ke-400 Kabupaten Pekalongan sebagai momentum untuk mengevaluasi dan memperbaiki diri serta memantapkan kebersamaan dalam menyelenggarakan pemerintahan, pelayanan masyarakat dan pembangunan di Kabupaten Pekalongan.

Dalam puncak peringatan HUT ke 400 Kota Santri, DPRD Kabupaten Pekalongan, Kamis (25/08/2022) melaksanakan Sidang Rapat Paripurna. Kegiatan dihadiri Bupati Pekalongan Fadia Arafiq dan Wakil Bupati H. Riswadi usai penyerahan Bendera Pataka dari Pendopo Lama Nusantara Kota Pekalongan.

Ketua DPRD Kabupaten Pekalongan,Hj Hindun menyampaikan peringatan hari jadi Kabupaten Pekalongan yang ke 400 diharapkan dapat menjadi penyemangat bagi semua, untuk terus bangkit dari kondisi pandemi. Hal ini sejalan dengan tema hari Jadi yaitu Pekalongan Setara,Bangkit, Maju Bersama.

“Seiring dengan tema tersebut maka optimisme harus kita bangun kita tidak boleh kendor,nglokro dan hanya sekedar menerima apa adanya tetapi perlu kerja keras,kerja cerdas,inovatif,kreatif serta saling bahu membahu bergotong royong saling bekerja sama untuk menuju kemajuan. Kita perlu meneladani para pendahulu yang sudah meletakan pondasi pembangunan di Kabupaten Pekalongan 400 tahun yang lalu sampai dengan sekarang, ” katanya.

Hari jadi Kabupaten Pekalongan tahun 2022 ini mengambil tema Pekalongan Setara, Bangkit Maju Bersama yang bettujuan mengajak seluruh elemen masyarakat untuk mewarnai Kabupaten Pekalongan dengan mengimplementasikan dan pengembangan potensi lokal dalam setiap kegiatan serta meningkatkan kinerja agar pembangunan Kabupaten Pekalongan lebih membawa manfaat besar bagi masyarakat.

Tag :

BACA JUGA :

RS 01
RS HA. Zaky Djunaid Gelar Komunikasi FKTP dan Mitra Kerja Guna Tingkatkan Semangat Pelayanan Kesehatan Yang Profesional
IMG-20250206-WA0012
Polisi Razia Cafe Jualan Miras
IMG-20250205-WA0021
Pamit Mandi, Ditemukan Gantung Diri
bpjskes 050225
Dukung Gaya Hidup Berkelanjutan, BPJS Kesehatan Sosialisasikan Program JKN di SMAN 1 Batang

TERKINI

RS 01
RS HA. Zaky Djunaid Gelar Komunikasi FKTP dan Mitra Kerja Guna Tingkatkan Semangat Pelayanan Kesehatan Yang Profesional
KOTA PEKALONGAN – Sabtu, 8 Februari 2025 RS HA. Zaky Djunaid menggelar kegiatan rutin silaturahmi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) dengan DPP Mitra Kerja Rumah Sakit HA Zaky Djunaid di aula lt....
IMG-20250206-WA0012
Polisi Razia Cafe Jualan Miras
KAJEN – Anggota Sat Samapta Polres Pekalongan melaksanakan kegiatan operasi pekat dalam rangka kegiatan Kepolisian yang dioptimalkan untuk mendukung kondusifitas keamanan di wilayah hukum Polres...
IMG-20250205-WA0021
Pamit Mandi, Ditemukan Gantung Diri
KEDUNGWUNI – Seorang warga Kelurahan Kedungwuni Timur, Kecamatan Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan ditemukan meninggal dunia dalam kondisi gantung diri di kamar mandi rumahnya. Peristiwa tersebut diketahui...
bpjskes 050225
Dukung Gaya Hidup Berkelanjutan, BPJS Kesehatan Sosialisasikan Program JKN di SMAN 1 Batang
Gaya hidup berkelanjutan menjadi salah satu fokus utama dalam upaya menciptakan generasi yang sehat dan sadar lingkungan. Dalam rangka mewujudkan hal tersebut, BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan mengadakan...
WhatsApp Image 2025-02-04 at 15.17
Komisi D DPRD Kabupaten Pekalongan Gelar RDP dengan STAIKAP
KAJEN ‐ Komisi D DPRD Kabupaten Pekalongan menggelar rapat dengar pendapat dengan Sekolah Tinggi Agama Islam Ki Ageng Pekalongan (STAIKAP) pada Selasa, 04/02/2025. Rapat ini bertujuan untuk membangun silaturahmi...
Muat Lebih

POPULER

IMG-20250206-WA0012
Polisi Razia Cafe Jualan Miras
WhatsApp Image 2024-09-04 at 14.48
Diduga Masalah Ekonomi, Warga Winduaji Nekat Gantung Diri
KYAI 2
Halaqoh Ulama Pekalongan Sebagai Bentuk Dukungan Kiyai Kepada Fadia-Sukirman
KPU REKAPITULASI
Ini Hasil Real Count Pemilihan Bupati Pekalongan
WhatsApp Image 2022-08-24 at 16.48
Konflik Rest Area 338A Makin Memanas