Diduga Puntung Rokok Jadi Penyebab Lahan Kosong di Gejlig Kajen Terbakar

KAJEN – Kebakaran terjadi di sebuah lahan kosong milik warga di wilayah Dukuh Sumurbandung Desa Gejlig Kecamatan Kajen Kabupaten Pekalongan, Kamis (10/10). Saat dikonfirmasi, Kapolsek Kajen AKP Turkhan, S.H membenarkan kejadian tersebut. “Benar, telah terjadi kebakaran di area lahan kosong milik warga. Hanya rumput kering yang terbakar,” ujarnya. Diketahui, lahan tersebut merupakan milik Ibu Casripah … Read more

ODGJ Mengamuk Bawa Sajam Diamankan Polisi

KAJEN – Respon cepat ditunjukkan oleh Polsek Kedungwuni dan Bhabinkamtibmasnya dalam menangani laporan dari warganya. Hal ini terlihat saat warganya mengadukan adanya adanya ODGJ (orang dalam gangguan jiwa) yang sedang mengamuk. Kapolsek Kedungwuni Iptu R. Yonanta Edy Pranawa, S.H., M.H saat dikonfirmasi mengungkapkan, pihaknya berupaya secara maksimal dalam memberikan Quick Respons terhadap segala laporan dari … Read more

Satlantas Polres Pekalongan Bagikan 100 Paket Makan Siang

KAJEN – Satuan Lalu Lintas Polres Pekalongan mengadakan kegiatan jumat berkah dengan bagi-bagi makan siang untuk masyarakat yang membutuhkan di seputaran wilayah Kajen Kabupaten Pekalongan, Jumat (20/9/24). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat yang kurang mampu dan juga dalam rangka Bulan Bakti Hari Lalu Lintas Bhayangkara ke-69 Tahun 2024. Dalam kegiatan tersebut, Sat Lantas … Read more

Satlantas Polres Pekalongan Bersih-Bersih Masjid Al Muhajirin

KAJEN – Dalam rangka Bulan Bakti Hari Bhayangkara Lalu Lintas ke-69, Satlantas Polres Pekalongan mengadakan kegiatan bakti religi bersih-bersih masjid, Jumat (20/9/2024). Kegiatan bersih-bersih tempat ibadah yang melibatkan anggota Satlantas ini diadakan di Masjid Al Muhajirin Desa Gejlig Kec. Kajen Kab. Pekalongan. Kasat Lantas Polres Pekalongan AKP Joko Supriyanto, S.H. mengatakan kegiatan bakti religi yang … Read more

Sebuah Kost Jadi Gudang Ciu dan Arak

KAJEN – Sat Samapta Polres Pekalongan berhasil mengamankan puluhan botol arak dan ciu dalam operasi pekat yang digelar pada Kamis (19/09). Operasi ini dalam rangka meminimalisir berbagai gangguan kamtibmas dengan sasaran penegakan hukum terhadap peredaran minuman keras. Selain itu, kegiatan tersebut dalam rangka mendukung kondusifitas keamanan di wilayah hukum Polres Pekalongan. Kapolres Pekalongan AKBP Doni … Read more

Motor Penjual Kerupuk Digondol Maling

KAJEN – Tidak lebih dari 1 x 24 jam pelaku pencurian sepeda motor di  Kecamatan Kedungwuni Kabupaten Pekalongan berhasil ditangkap Polres Pekalongan. Kejadian pencurian sepeda motor tersebut terjadi pada hari Kamis (20/6) lalu sekitar pukul 07.00 wib. Pelaku nekat menggondol sepeda motor milik korban yang berprofesi sebagai penjual kerupuk. Kasat Reskrim Polres Pekalongan AKP Isnovim … Read more

Warga Terdampak Banjir Wangandowo Dapat Layanan Kesehatan

BOJONG – Kedokteran dan Kesehatan Polres Pekalongan memberikan pelayanan kesehatan gratis berupa pemeriksaan kondisi kesehatan dan pemberian obat kepada para pengungsi korban terdampak banjir di Desa Wangandowo Bojong Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan, Kamis (14/03). Kapolres Pekalongan AKBP Wahyu Rohadi, S.I.K., M.H melalui Kasubsi Penmas Si Humas Iptu Suwarti, S.H menyampaikan, pemberian pelayanan kesehatan gratis kepada … Read more