Advertise

KABAR RASIKA

5 Pemuda Diserok Polsek Wiradesa Usai Aksi Perang Sarung

5 Pemuda Diserok Polsek Wiradesa Usai Aksi Perang Sarung

5 Pemuda Diserok Polsek Wiradesa Usai Aksi Perang Sarung

WIRADESA – Sebagai upaya preventif dalam menciptakan kamtibmas yang aman dan kondusif selama bulan Ramadhan, Polsek Wiradesa rutin menggelar patroli di wilayah hukumnya. Hasilnya, 5 orang pemuda yang melakukan perang sarung berhasil diamankan oleh personil Polsek Wiradesa, Rabu (29/03).

Kapolres Pekalongan AKBP Dr. Arief Fajar Satria, S.H., S.I.K., M.H melalui Kapolsek Wiradesa AKP Aris Suharsono, S.H mengatakan, aksi perang sarung beberapa hari ini semakin marak di beberapa wilayah dan fenomena ini terjadi saat bulan Ramadhan saja.

“Untuk itu, kami selaku petugas Kepolisian yang mempunyai tugas pokok sebagai pelindung, pelayan dan pengayom masyarakat telah melakukan upaya preventif dalam mengantisipasi aksi perang sarung,” ujarnya.

Dan melalui patroli rutin yang digelar, pihaknya berhasil menngamankan pelaku perang sarung di Kel. Pekuncen Kec. Wiradesa Kab. Pekalongan (belakang IBC).

“Mereka MS (14) warga Desa Tratebang, MK (14) warga Desa Pecakaran Kedungombo Kec. Wonokerto, AA (18) warga Gantungan Kec. Wiradesa, MK (16) warga Bener Kec. Wiradesa dan AS (14) warga Bener Kec. Wiradesa diamankan sekitar pukul 01.30 wib di belakang IBC,” ungkapnya.

Dari tangan para pelaku, petugas berhasil mengamankan barang bukti berupa 2 ikat sarung yang ditali (bundel) dan 3 unit SPM.

AKP Aris menjelaskan, bahwa perang sarung tersebut diikuti oleh puluhan anak. Personil Polsek Wiradesa dengan dibantu warga berhasil mengamankan 5 pelaku, sedangkan sisanya melarikan diri.

Selanjutnya, Polsek wiradesa memberikan edukasi kepada para pelaku dan memanggil orang tua, guru serta Pemerintah Desa guna memberikan penekanan agar para pelaku tidak akan mengulangi perbuatannya.

“Kita serahkan Kembali kepada orang tua yang bersangkutan, namun sebelumnya kita berikan edukasi dan pemahaman supaya para pelaku ini tidak akan mengulangi perbuatannya,” ungkap Kapolsek.

Sumber : Humas Polres Pekalongan

Tag :

BACA JUGA :

RS 01
RS HA. Zaky Djunaid Gelar Komunikasi FKTP dan Mitra Kerja Guna Tingkatkan Semangat Pelayanan Kesehatan Yang Profesional
IMG-20250206-WA0012
Polisi Razia Cafe Jualan Miras
IMG-20250205-WA0021
Pamit Mandi, Ditemukan Gantung Diri
bpjskes 050225
Dukung Gaya Hidup Berkelanjutan, BPJS Kesehatan Sosialisasikan Program JKN di SMAN 1 Batang

TERKINI

RS 01
RS HA. Zaky Djunaid Gelar Komunikasi FKTP dan Mitra Kerja Guna Tingkatkan Semangat Pelayanan Kesehatan Yang Profesional
KOTA PEKALONGAN – Sabtu, 8 Februari 2025 RS HA. Zaky Djunaid menggelar kegiatan rutin silaturahmi Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama (FKTP) dengan DPP Mitra Kerja Rumah Sakit HA Zaky Djunaid di aula lt....
IMG-20250206-WA0012
Polisi Razia Cafe Jualan Miras
KAJEN – Anggota Sat Samapta Polres Pekalongan melaksanakan kegiatan operasi pekat dalam rangka kegiatan Kepolisian yang dioptimalkan untuk mendukung kondusifitas keamanan di wilayah hukum Polres...
IMG-20250205-WA0021
Pamit Mandi, Ditemukan Gantung Diri
KEDUNGWUNI – Seorang warga Kelurahan Kedungwuni Timur, Kecamatan Kedungwuni, Kabupaten Pekalongan ditemukan meninggal dunia dalam kondisi gantung diri di kamar mandi rumahnya. Peristiwa tersebut diketahui...
bpjskes 050225
Dukung Gaya Hidup Berkelanjutan, BPJS Kesehatan Sosialisasikan Program JKN di SMAN 1 Batang
Gaya hidup berkelanjutan menjadi salah satu fokus utama dalam upaya menciptakan generasi yang sehat dan sadar lingkungan. Dalam rangka mewujudkan hal tersebut, BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan mengadakan...
WhatsApp Image 2025-02-04 at 15.17
Komisi D DPRD Kabupaten Pekalongan Gelar RDP dengan STAIKAP
KAJEN ‐ Komisi D DPRD Kabupaten Pekalongan menggelar rapat dengar pendapat dengan Sekolah Tinggi Agama Islam Ki Ageng Pekalongan (STAIKAP) pada Selasa, 04/02/2025. Rapat ini bertujuan untuk membangun silaturahmi...
Muat Lebih

POPULER

IMG-20250206-WA0012
Polisi Razia Cafe Jualan Miras
bpjskes 050225
Dukung Gaya Hidup Berkelanjutan, BPJS Kesehatan Sosialisasikan Program JKN di SMAN 1 Batang
KPU REKAPITULASI
Ini Hasil Real Count Pemilihan Bupati Pekalongan
ya
BPJS Kesehatan Gelar Sertifikasi Kompetensi untuk Tingkatkan Layanan Faskes Mitra
WhatsApp Image 2024-04-22 at 17.42
Ratusan Warga Kembali Tutup Akses Pabrik PT. HAI, Warga : Kami Bukan Pengemis