Kabupaten Batang Persembahkan UHC di Hari Kesehatan Nasional

Pemerintah Kabupaten Batang menorehkan prestasi membanggakan di penghujung tahun 2023 dengan berhasil meraih cakupan semesta jaminan kesehatan atau Universal Health Coverage (UHC). Sebesar 95,48 persen dari total jumlah penduduk telah terdaftar sebagai peserta Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Artinya, akses layanan kesehatan semakin terbuka lebar untuk penduduk Kabupaten Batang. Lebih istimewa, capaian UHC ini diumumkan … Read more

Keakraban dan Jalan Sehat HKN Ke-58 Teguhkan Komitmen Jajaran Kesehatan

KAJEN – Kegiatan Keakraban dan Jalan Sehat yang diselenggarakan dalam rangka peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-58 di Kabupaten Pekalongan diharapkan menjadi momentum meneguhkan serta meningkatkan kembali komitmen jajaran kesehatan di Kabupaten Pekalongan untuk mencapai berbagai indikator program kesehatan masyarakat seperti penurunan angka kematian ibu melahirkan, kematian balita, gizi buruk dan stunting. Demikian dikatakan Sekretaris … Read more

Stunting di Kabupaten Pekalongan Turun

KAJEN – Jumlah kasus stunting di Kabupaten Pekalongan sepanjang tahun 2022 ini terpantau mengalami penurunan. Hingga Bulan Agustus 2022 kasus yang tercatat di Dinas Kesehatan Kabupaten Pekalongan sebesar 747 kasus atau 11,04%. Angka tersebut turun dari Tahun 2021 yakni sebesar 1628 kasus atau 13,48% dan juga angka tersebut sudah dibawah angka nasional yakni sebesar 14%. … Read more