BPJS Kesehatan Pekalongan Pastikan Aksesibilitas Faskes untuk Penyandang Disabilitas

PEKALONGAN – Memperingati Hari Disabilitas Nasional, BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan berkomitmen untuk memastikan faskes memberikan pelayanan inklusif bagi penyandang disabilitas. Melalui kegiatan sosialisasi di Gempol Park, Kecamatan Limpung, BPJS Kesehatan mengajak lebih dari 100 penyandang disabilitas beserta pendampingnya untuk berdialog tentang pentingnya aksesibilitas dan kesetaraan dalam pelayanan kesehatan, Rabu (11/12) Kepala BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan, … Read more

Layanan BPJS Online Hadir di Puskesmas Rowosari Permudah Akses Layanan JKN bagi Warga Pemalang

Pekalongan – Layanan BPJS Online yang menggabungkan teknologi dengan layanan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), kini tersedia di Puskesmas Rowosari Pemalang. Inisiatif ini merupakan hasil kolaborasi antara BPJS Kesehatan Cabang Pekalongan, Puskesmas Rowosari, dan Pemerintah Desa Rowosari. Layanan ini dirancang untuk memudahkan akses bagi peserta JKN, terutama bagi warga di wilayah perbatasan seperti Desa Rowosari. Program … Read more