Ini Bupati di Jawa Tengah Yang Menjadi Tokoh Inspiratif Jateng

KAJEN – Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq, meraih penghargaan istimewa setelah namanya tercantum dalam daftar 40 Tokoh Inspiratif Jateng 2023. Penganugerahan tersebut diserahkan dalam acara peluncuran buku dan penganugerahan Tokoh Inspiratif Jateng 2023 oleh Suara Merdeka yang berlangsung di Gedung Gradhika Bhakti Praja, Semarang, pada Sabtu malam (13/01/2024). Prestasi gemilang tersebut merupakan hasil dari dedikasi Fadia … Read more

Bangunan Yang Berdiri di Bantaran Saluran Irigasi Akan Ditertibkan

KAJEN – Pemerintah Kabupaten Pekalongan melalui dinas terkait berencana akan melalukan penertiban bangunan liar di sepanjang Saluran Induk Irigasi Kaliwadas yang terletak di wilayah Desa Mrican Kecamatan Sragi Kabupaten Pekalongan. Penertiban ini bertujuan untuk mengembalikan fungsi saluran yang semestinya. Selain itu juga mengantisipasi banjir dan bila dimungkinkan apabila nantinya ada program normalisasi saluran air.   … Read more

Peresmian Gedung Perpusda Sebagai Ikhtiyar Tumbuhkan Minat Baca

KAJEN – Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq, hari ini Selasa (09/01/2024) meresmikan Gedung Layanan Perpustakaan Umum Daerah Kabupaten Pekalongan, yang dibangun dengan total biaya mencapai 5,2 miliar rupiah. Peresmian ditandai dengan penandatanganan prasasti dan pengguntingan pita oleh Bupati didampingi oleh Deputi Bidang Pengembangan Sumber Daya Perpustakaan Perpusnas, Sekretaris Daerah Kabupaten Pekalongan serta Kepala Dinas Arpus Kabupaten … Read more

KPU Larang Penggunaan Knalpot Bronk Dalam Kampanye Rapat Umum

KAJEN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mengeluarkan peraturan terkait kampanye untuk Pemilu 2024, yaitu Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) Nomor 15 Tahun 2023. Menurut aturan tersebut, masa kampanye pemilu dimulai sejak 28 November 2023 – 10 Februari 2024. Masa kampanye tersebut mencakup pertemuan terbatas, pertemuan tatap muka, penyebaran bahan kampanye kepada umum, pemasangan alat … Read more

Imigrasi Pemalang Lakukan Operasi & Pengawasan WNA

PEMALANG – Kantor Imigrasi kelas 1 non TPI Pemalang menggelar operasi orang asing Jagratara. Operasi ini menyasar orang asing yang ada di wilayah kantor Imigrasi kelas 1 non TPI Pemalang. Kepala Seksi Intelijen dan Penindakan Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Pemalang Washono mengatakan, operasi Jagratara merupakan operasi pengawasan orang asing, yang dilaksanakan serentak … Read more

KPU Kabupaten Pekalongan Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu

BOJONG – Guna mempersiapkan dan menguji pelaksanaan tahapan Pemungutan dan Penghitungan Suara dalam Pemilu 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pekalongan menggelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024 di SMA Bojong Kecamatan Bojong Kabupaten Pekalongan. Simulasi ini dilakukan secara “Real’ atau sebenarnya seperti pada Pemilu 2024 nantinya. Hal ini diungkapkan oleh Ketua KPU Kab. … Read more

Media Dilibatkan Dalam Sosialisi Tekan Stunting

KAJEN – Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak dan Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3A PPKB) Kabupaten Pekalongan turut menggandeng awak media. Kegiatan digelar di Hotel Indonesia Sari’ah Karanganyar (12/12/2023) Kegiatan dibuka secara langsung oleh Kepala Dinas P3A dan PPKB Kabupaten Pekalongan dr. Eko Wigiantoro. M.Kes dan dihadiri sejumlah awak media, radio komunitas, perwakilan Dinas Kesehatan, … Read more

Diduga Korsleting, Rumah Konveksi Hangus Terbakar

BOJONG – Personel Dalmas Polres Pekalongan yang hendak melaksanakan pengamanan turnamen sepakbola mengambil langkah cepat bersama warga untuk memadamkan kebakaran sebuah rumah konveksi di wilayah Desa Kemasan Kecamatan Bojong Kabupaten Pekalongan, Minggu (17/12) sore. Dari keterangan Kapolsek Bojong Iptu Wastono, S.H. saat kebakaran terjadi di sebuah ruangan potong kain rumah konveksi kebetulan melintas 1 regu … Read more

Penggembala Bebek Tewas Tersambar Petir

KESESI – Seorang penggembala bebek berinisial S (54) warga Desa Karangrejo Kecamatan Kesesi, Kabupaten Pekalongan meninggal dunia tersambar petir. Korban meninggal di area persawahan Dukuh Kremon Desa Karangrejo. Menurut keterangan Kapolsek Kesesi Iptu Felix Prasetyawan, S.H peristiwa itu terjadi pada Minggu tanggal 10 Desember 2023 sekira pukul 17.30 Wib. Ia mengungkapkan, kondisi cuaca di wilayah … Read more