Pedagang Minta Usut Tuntas Korupsi Blok F Pasar Kedungwuni

KAJEN – Kasus dugaan korupsi pembangunan blok F pasar Kedungwuni terus bergulir. Kejaksaan Negeri Kabupaten Pekalongan juga telah menetapkan tiga tersangka yaitu HP (pensiunan ASN), DY (direktur PT. Kartikasari Manunggal putra) dan IS (direktur CV. Trias Hutomo). Hal itu disampaikan oleh Kasi Intel Kejari Kabupaten Pekalongan Triyo Jatmiko beberapa waktu yang lalu. Saat ini ketiganya … Read more

Korupsi KONI Kota Santri, Terungkap Fakta Baru

  KAJEN – Sidang lanjutan kasus korupsi dana hibah KONI Kabupaten Pekalongan kembali di gelar pada Senin (12/08/2024) dengan menghadirkan 6 orang saksi. Hal tersebut diuangkapkan Kasi Intel Kejaksaan Negeri Kabupaten Pekalongan, Triyo Jatmiko. “6 saksi tersebut di antaranya, (S) ASN atau Kabid Olahraga tahun 2021 pada Dinporapar Kabupaten Pekalongan. (PT) pejabat fungsional analis kebijakan … Read more

Kasus KONI Kabupaten Pekalongan, Lanjut Sidang Pemeriksaan Para Saksi

  KAJEN – Sidang ke 4 kasus korupsi KONI Kabupaten Pekalongan telah memasuki agenda pembacaan putusan sela oleh Majelis Hakim. Eksepsi dua terdakwa, yaitu Trio Santosa (sekretaris) dan Bagus Wahyu (bendahara) ditolak oleh hakim. Hal ini dikatakan oleh Kasi Intel Kejaksaan Negeri Kabupaten Pekalongan Triyo Jatmiko, bahwa hasil sidang yang digelar pada hari Rabu (24/7/2024), … Read more

Bupati Fadia Tanda Tangani Mou Dengan Kejari Kabupaten Pekalongan

KAJEN – Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq hari ini Rabu (28/2/2024) melaksanakan Penandatanganan Kesepakatan (MoU) dengan Kejaksaan Negeri Kabupaten Pekalongan tentang Penanganan permasalahan hukum di bidang perdata dan tata usaha negara. Penandatanganan dilaksanakan di Aula lantai 1 Gedung Sekretariat Daerah Kabupaten Pekalongan. Dalam sambutannya didepan para tamu undangan yang terdiri dari Sekretaris Daerah Kabupaten Pekalongan beserta … Read more