Jelang Pemilu 2024, Polisi Tingkatkan Patroli Obyek Vital

KAJEN – Kehadiran anggota Polri di Tengah masyarakat ditingkatkan. Seperti yang dilakukan oleh anggota Sat Samapta Polres Pekalongan dengan melaksanakan patroli wilayah guna memantau perkembangan situasi kamtibmas. “Patroli kita laksanakan secara rutin demi mewujudkan kondusifitas kamtibmas di wilayah hukum Polres Pekalongan menjelang pemilu 2024,” kata Kasat Samapta AKP Suhadi, S.H., Rabu (24/01). Dijelaskan AKP Suhadi, … Read more

Belasan Petasan Siap Ledak Diamankan Polsek Kesesi

KESESI – Polsek Kesesi berupaya untuk menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat di bulan suci Ramadhan. Melalui patroli KRYD, Polsek Kesesi bergerak menyasar wilayah perbatasan, tepatnya di jembatan perbatasan Kesesi – Bodeh, Minggu (16/04). Patroli dipimpin oleh Kapolsek Kesesi AKP Suradi, S.H bersama dengan anggotanya. Ia mengatakan kegiatan ini dilaksanakan guna mewujudkan kamtibmas yang aman dan … Read more

Libur Tahun Baru, Polisi Patroli dan Pengamanan Obyek Wisata

KAJEN – Dalam rangka mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas selama libur tahun baru 2023, Polres Pekalongan meningkatkan patroli dan pengamanan terutama di obyek wisata dan tempat keramaian. Tujuannya untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan nyaman bagi warga yang sedang melakukan liburan tahun baru 2023 bersama keluarga. Selain itu juga untuk meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap tindak … Read more

Polres Pekalongan Intensifkan Patroli Blue Light pada Malam Hari

Polres Pekalongan – Menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Kab. Pekalongan agar tetap kondusif dan terus terjaga, Polres Pekalongan mengintensifkan kegiatan patroli di malam hari. Kegiatan patroli blue light malam hari ini bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat di malam hari sembari mengimbau kepada masyarakat untuk selalu meningkatkan kewaspadaan akan tindak kejahatan. … Read more

Cegah Perang Sarung, Polisi Tingkatkan Patroli

KAJEN – Saat ini sedang marak Perang Sarung yang dilakukan oleh sekelompok remaja menjadi perhatian banyak pihak. Hal ini lantaran aksi tersebut telah mengganggu keamanan dan ketertiban umum dan cenderung dapat menimbulkan terjadinya tindak pidana diantaranya tawuran dan tindak kekerasan yang lain. Demikian disampaikan oleh Kasubsi PIDM Sihumas Ipda A Tamerin, S.H., Minggu (17/4/2022) Menurut … Read more