Diduga Konslet Saat Diperbaiki, Sebuah Mobil Ludes Terbakar

KAJEN – Sebuah mobil Suzuki carry Bagong dengan No.Pol. G 8978 BP ludes terbakar. Peristiwa tersebut terjadi di Desa Pododadi, Kecamatan Karanganyar. Kapolsek Karanganyar AKP Edy Sarwono saat dikonfirmasi membenarkan peristiwa itu. “Benar, telah terjadi kebakaran pada sebuah mobil, tepatnya pada Sabtu sore, 14 September 2024 sekitar pukul 16.45 wib, di Desa Pododadi,” ujarnya, Selasa … Read more

Bupati Fadia Hadiri Paripurna Istimewa Hari Jadi ke-402

Kajen – Memperingati Hari Jadi ke-402 Kabupaten Pekalongan, Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq, menyampaikan sambutan dalam Rapat Paripurna Istimewa di Kantor DPRD Kabupaten Pekalongan pada Minggu (25/08/2024). Paripurna dipimpin oleh Ketua Sementara DPRD Kabupaten Pekalongan Abdul Munir. Dihadiri Wakil Bupati Pekalongan, Forkopimda, Jajaran DPRD, Sekda beserta para pejabat, Ketua Dekranasda Kabupaten Pekalongan Ashraff Abu, tokoh masyarakat, … Read more

Apel Hari Jadi Kabupaten Pekalongan Ke-402 Dengan Sentuhan Pakaian Adat

KAJEN – Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Pekalongan yang ke-402, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pekalongan menggelar apel di Lapangan kompleks Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Pekalongan, pada Minggu (25/08/2024). Kegiatan dihadiri oleh Bupati Pekalongan, Ketua Sementara DPRD Kabupaten Pekalongan, Unsur Forkopimda, seluruh jajaran pejabat dan pegawai di lingkungan Pemkab Pekalongan, dengan memakai pakaian kebaya bagi para … Read more

Doa Bersama Hari Jadi Pekalongan Untuk Pilkada Damai

KAJEN – Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq, menghadiri kegiatan Doa Bersama Antar Umat Beragama dalam rangka Hari Jadi ke-402 Kabupaten Pekalongan yang digelar di Pendopo Rumah Dinas Bupati Pekalongan pada Sabtu (24/08/2024) malam. Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua Sementara DPRD Kabupaten Pekalongan Abdul Munir, Sekretaris Daerah Kabupaten Pekalongan, para Asisten Sekda, Staf Ahli Bupati, Anggota Forkopimda, … Read more

Paskibraka Kabupaten Pekalongan Dikukuhkan

KAJEN – Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Pekalongan dilaksanakan pada Kamis malam (15/08) di pendopo Kabupaten Pekalongan. Acara pengukuhan Paskibraka dipimpin langsung oleh Bupati Pekalongan Hj. Fadia Arafiq, S.E., M.M. hadir dalam kegiatan itu, Kapolres Pekalongan AKBP Doni Prakoso Widamanto, S.I.K bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Pekalongan, Sekda Kabupaten Pekalongan M. Yulian Akbar, S.Sos., … Read more