Kawanan Copet yang Beraksi di PRK di Bekuk Polisi
Kawanan copet yang beraksi di Pekan Raya Kajen (PRK) berhasil dibekuk Polisi. Peristiwa tersebut terjadi saat penutupan PRK di alun-alun Kajen, Minggu (27/08).
Kawanan copet yang beraksi di Pekan Raya Kajen (PRK) berhasil dibekuk Polisi. Peristiwa tersebut terjadi saat penutupan PRK di alun-alun Kajen, Minggu (27/08).
Dalam rapat paripurna istimewa Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Pekalongan yang digelar di Ruang Rapat Kantor DPRD Kabupaten Pekalongan, pada Jumat (25/08/2023), Ketua DPRD Kabupaten Pekalongan, Hj. Hindun menyampaikan bahwa pentingnya peringatan Hari Jadi Kabupaten Pekalongan ke-401 sebagai peluang untuk memperkuat kerjasama dan sinergitas.
Bupati Pekalongan Fadia Arafiq menghadiri acara Jalan Sehat yang bertempat di Kantor Kecamatan Wonokerto, Sabtu (26/08/2023). Diketahui bahwa acara jalan sehat tersebut diadakan sebagai bagian dari peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-78 serta Hari Jadi Kabupaten Pekalongan yang ke-401.
Pekan Raya Kajen (PRK) 2023 secara resmi telah dibuka oleh Bupati Pekalongan, Fadia Arafiq di Alun-alun Kajen, pada Selasa (22/08/2023). Diungkapkan Fadia bahwa PRK tahun ini digelar secara sederhana namun meriah, karena Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pekalongan tidak mau sampai membuang dana Miliaran Rupiah untuk acara yang tidak sampai satu minggu karena lebih mementingkan uang itu untuk rakyat seperti untuk membuat jalan dan sebagainya.
Bupati Pekalongan Fadia Arafiq mengundang seluruh masyarakat Kabupaten Pekalongan untuk menyaksikan pawai mobil hias yang akan meriahkan perayaan Hari Jadi Ke-401 Kabupaten Pekalongan pada tanggal 25 Agustus 2023 mendatang.