Bupati Fadia Ajak Generasi Muda Hindari Perilaku Bullying

KAJEN – Pembukaan Musyawarah Daerah (MUSDA) ke-XXV Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) Kabupaten Pekalongan digelar di aula SMK Muhammadiyah Bligo pada Sabtu (02/03/2024), Dalam acara tersebut hadir Bupati Pekalongan Fadia Arafiq didampingi Asisten Sekda dan sejumlah Kepada OPD terkait. Acara juga turut dihadiri oleh Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Pekalongan, Pimpinan Daerah Aisyiyah Kabupaten Pekalongan, unsur Organisasi … Read more

Tukang Jahit Dilaporkan Ke Polisi Gegara Nyolong Mesin Jahit dan HP Milik Bosnya

KAJEN – Seorang pria berinisial S (35) warga Kelurahan Banyuurip Kecamatan Pekalongan selatan Kota Pekalongan dilaporkan ke pihak Kepolisian, karena telah menjual mesin jahit dan juga handphone tanpa sepengetahuan pemiliknya. Kapolres Pekalongan AKBP wahyu rohadi, S.I.K., M.H melalui Kasat Reskrim AKP Isnovim Chodariyanto, S.H., M.H menuturkan, peristiwa tersebut terjadi pada Sabtu (05/08/2023) di sebuah rumah … Read more

Bupati Hadiri Wisuda Ponpes Al-Husaini

KAJEN – Bupati Pekalongan Fadia Arafiq menghadiri acara Haflah Akhirussanah dan Wisuda TPQ dan Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Husaini yang berlokasi di Desa Pandanarum Kecamatan Tirto, pada Jum’at (01/03/2024) malam. Dalam kesempatan itu, Bupati hadir didampingi sejumlah Kepala OPD terkait serta Forkopincam Tirto. Turut hadir pula, Ketua DPRD Kabupaten Pekalongan Dra. Hj. Hindun, MH, Para Kyai, … Read more