Flash Mob Senam Cuci Tangan di Hari Relawan PMI

KAJEN – Peringatan Hari Relawan PMI digelar di Lapangan Setda Kabupaten Pekalongab, Selasa (27/12/2022) yang di ikuti oleh Korp Relawan PMI dan PMR se-Kabupaten Pekalongan. Seusai apel yang dihadiri oleh Bupati Pekalongan Fadia Arafiq sebagai pembina upacara, menghadirkan flash mob senam masal cuci tangan yang diperagakan oleh siswa SMP 1 Kajen. Dalam kesempatan itu, Bupati … Read more