Tag Archives: Ragam

Ganjar Telah Tanam 101 Juta Pohon Sejak Periode Pertama Untuk Rehabilitasi Hutan dan Lahan Kritis Di Jateng

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah di bawah kepemimpinan Ganjar Pranowo telah berupaya melakukan rehabilitasi hutan dan lahan guna menjaga lingkungan. Sejak periode pertama di tahun 2014 hingga saat ini, telah ada sebanyak 101 juta batang pohon ditanam untuk reboisasi dan penghijauan di Jawa Tengah.

Ganjar Pranowo Jadi Keroyokan Pengunjung Apkasi  Otonomi Expo 2022

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo kembali menjadi target keroyokan pengunjung pameran. Para pengunjung menyerbu Ganjar untuk sekadar menyapa dan berfoto. Kali ini terjadi saat Ganjar melihat pameran Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) Otonomi Expo 2022 yang digelar di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (20/7/2022).

Offroad di Lereng Gunung Slamet, Ganjar; Sensasinya Luar Biasa

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo menjajal offroad di lereng Gunung Slamet, tepatnya di obyek wisata Baturraden Purwokerto, Minggu (17/7). Bersama anggota komunitas Jagawana Offroad, Ganjar didampingi Bupati Banyumas, Achmad Husein menyusuri hutan belantara di obyek wisata itu.

Page 2 of 7
1 2 3 4 7