Kemensos RI Salurkan Bantuan ATENSI Lebih Dari Rp. 660 Juta Untuk Difabel dan Lansia

WIRADESA – Kementerian Sosial RI melalui Sentra Terpadu Kartini memberikan bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI), bagi difabel dan lansia di Kabupaten Pekalongan. Bantuan tersebut diserah terimakan secara simbolis kepada Dinas Sosial Kabupaten Pekalongan untuk selanjutnya disalurkan kepada 650 orang penerima manfaat. Melalui bantuan ini diharapkan para penyandang disabilitas dan lansia bisa terus berdaya, mandiri secara … Read more

Stok Vaksin Hampir Kadaluwarsa, BIN Bantu Percepat Capaian Vaksinasi

Stok vaksin yang hampir mendekati masa kadaluwarsa membuat Badan Intelijen Negara (BIN) Daerah Jateng terus membantu pemerintah dalam menggenjot capaian vaksinasi covid-19 di Kota Santri bagi anak usia 6-11 tahun, masyarakat umum, dan lansia. Adapun kali ini digelar di Kecamatan Wonokerto dan Wonopringgo dengan cara jemput bola atau door to door, Kamis (17/03/2022).